Kapolsek Bersama Danramil Liukang Tangaya Gelar Rapat Koordinasi Dengan PPK serta Panwas Kecamatan Pasca Rekapitulasi Surat Suara

    Kapolsek Bersama Danramil Liukang Tangaya Gelar Rapat Koordinasi Dengan PPK serta Panwas Kecamatan Pasca Rekapitulasi Surat Suara
    Kapolsek Bersama Danramil Liukang Tangaya Gelar Rapat Koordinasi Dengan PPK serta Panwas Kecamatan Pasca Rekapitulasi Surat Suara

    PANGKEP – Polsek Liukang Tangaya melakukan rapat koordinasi dengan Koramil, PPK dan Panwascam Kecamatan Liukang Tangaya persiapan giat Rekapitulasi Hasil Perhitungan Suara Pemilu Tahun 2024. Senin (19/02/24)

    Hadir dalam kegiatan tersebut Kapolsek Liukang Tangaya AKP. Nompo, SH, MH, Danramil Kapten Kav Daniel, Ketua PPK Muh Taufik serta Instansi yang terkait.

    dalam kegiatan rapat koordinasi tersebut AKP Nompo SH. MH menyampaikan terkait pengamanan data terkait PEMILU yang diamankan di kantor PPK ataupun di kantor Panwascam apabila terdapat ancaman dalam bentuk apapun akan segera berkoordinasi dengan Kapolsek. 

    Apabila ada salah satu saksi dari paslon yang terlambat hadir dan pencoblosan sudah selesai di laksanakan dan saksi tersebut meminta kotak suara dibuka dan dihitung ulang agar di arahkan untuk koordinasi ke Ketua KPU. Tambah Kapolsek

    Sementara Kapolres Pangkep AKBP Ari Kartika Bhakti. S.I.K. M. K. P Saat Di Konfirmasi menuturkan bahwa Polres Pangkep dalam hal ini akan menjamin tahapan tahapan PEMILU yang telah terjadwal khususnya di Kecamatan Liukang Tangaya dapat berjalan dengan aman dan tertib sesuai jadwal yang telah disepakati bersama.tegasnya (Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Bungoro, Kompol Nico Ericson Reinhold,...

    Artikel Berikutnya

    Lewat Hajatan Warga, Bhabinkamtibmas polsek...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan
    Jelang Pilkada 2024, Polsek Bungoro Gelar Dzikir dan Doa Bersama Forkopimcam Serta Masyarakat Kec. Bungoro

    Tags