Ciptakan Kamtibmas Yang Aman, Bhabinkamtibmas Aipda Reski Faizal Rutin Laksanakan Sambang Desa

    Ciptakan Kamtibmas Yang Aman, Bhabinkamtibmas Aipda Reski Faizal Rutin Laksanakan Sambang Desa
    Ciptakan Kamtibmas Yang Aman, Bhabinkamtibmas Aipda Reski Faizal Rutin Laksanakan Sambang Desa

    BUNGORO – Lebih dekat dengan warga binaan diimplementasikan oleh personil Polsek Bungoro  Polres Pangkep melalui peran aktif kinerja para Bhabinkamtibmasnya.

    Bhabinkamtibmas Polsek Bungoro  Aipda Reski Faisal Aktif Laksanakan Sambang kepada warga binaannya.Selasa (11/07/2023).

    Kapolres Pangkep AKBP Ari Kartika Bhakti, S.I.K., M.K.P., melalui Kapolsek Bungoro  Kompol Andi Alamsyah SH, MH mengatakan, kiprah para Bhabinkamtibmas Polsek Bungoro merupakan bagian dari Program Quick Wins Presisi Optimalisasi Pemolisian Masyarakat. lanjut Andi Alamsyah “Bhabinkamtibmas Aipda Reski faisal sambangi Warga Binaannya di Desa Mangilu wilayah Kec.Bungoro  melaksanakan Koordinasi dan berdialog dengan warga Mendengarkan keluhan warga dan juga memberikan motivasi serta semangat”. Ujar Kapolsek Bungoro  Kompol Andi Alamsyah.

    Bhabinkamtibmas juga memberikan Pesan-pesan kamtibmas dan agar ikut menjaga kondusifitas keamanan serta menyampaikan himbauan tentang Antisipasi C3, Terutama Curanmor, Curat dan Curas. Bila ada kejadian segera melapor kepada Bhabinkamtibmas atau kantor polisi yang terdekat. Pungkas Kapolsek.(Razman/Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Beri Rasa Aman Pengunjung Pasar Malam, KA...

    Artikel Berikutnya

    Adu Mulut Berlanjut Penikaman, Korban Koma...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama
    Kanit Binmas Polsek Liukang Tangaya Hadiri Reses DPRD Dapil IV, Serap Aspirasi Masyarakat
    Menteri ATR/BPN Temui Kapolri Untuk Kerjasama Berantas Mafia Tanah Tanpa Toleransi
    Kodim 1710/Mimika Buka Perkemahan Wira Karya Pramuka Saka Wira Kartika TA 2024

    Tags